KIAT MEMULAI BISNIS STREET COFFEE || RIDHO ARMADANI, HONEST SPACE - KEDIRI [PODCAST KEDIRI]
Update: 2025-02-04
Description
Memulai sebuah bisnis kopi memang menjadi tantangan yang tidak mudah buat sebagian orang. Di usia yang masih sangat muda, Ridho memutuskan untuk berhenti dari pekerjaannya sebagai operator mesin di pabrik kertas dan mencoba untuk membuka usaha street coffee di Kediri.
Dalam episode kali ini Ridho akan membagikan pengalaman serta tips-tips bagaimana memulai usaha street coffee. Buat teman-teman yang memang ingin memulai bisnis kedai kopi pirnggir jalan, wajib untuk tidak melewatkan episode yang satu ini.
#streetcoffee #honestspace #streetcoffeekediri #nocingcong #willysidewalk #kopikediri #podcastkediri #podcastkopi #coffeepodcast
Comments
In Channel